-->
  • Jelajahi

    Copyright © Harian Wangon | Pelopor Media di Banyumas Barat
    Best Viral Premium Blogger Templates

    ads

    Menu Bawah

    Asiknya Lutisan Bareng Teman Sekelas Usai Jam Belajar

    Adimaki
    Rabu, 13 November 2024, 21.16.00 WIB Last Updated 2024-11-13T14:16:10Z


    Suasana Kelas Saat Lutisan Bareng Beberapa Waktu Lalu. (Foto Dok. Pita)

    HARIANWANGON - Wangon, Kumpul bareng usai jam sekolah bersama teman-teman sekelas terasa asik dan menarik jika ditambah kegiatan lutis (rujak buah) bareng, seperti yang dilakukan siswa-siswa di salah satu sekolah ternama di Kecamatan Wangon beberapa waktu yang lalu.

    Kepada Tim Harian Wangon ketua kelas (Pita) menyampaikan, jika kegiatan lutisan tersebut dilakukan untuk menambah keakraban antar teman sekelasnya, bahan-bahannya pun yang bawa kita bareng-bareng, ujar Pita.

    Ada yang membawa buah mangga, bengkoang, timun dan lainnya, bahkan ada yang bawa baskomnya juga. Berawal dari hari sebelumnya saat pulang sekolah (hanya beberapa orang) kumpul dan muncullah ide lutisan bareng, hasil dari kesepakatan tersebut akhirnya dibahslah dalam grup kelas dan teman-teman yang lainnya ternyata setuju, begitu ceritanya, tambahnya.

    Tampak Antusias dan Saling Kerjasama Membuat Lutis Buah.

    Turut mendampingi juga wali kelasnya (Tarjo/nama samaran) hingga akhir, tampak bahagia siswa-siswa tersebut, ia pun merasa sangat senang mempunyai anak didik yang kreatif dan saling bekerja sama satu sama lain, ujar Tarjo.

    Kegiatan semacam ini tentu banyak manfaatnya selain dapat mendekatkan sesama teman, juga melatih anak tanggungjawab dan saling membantu sesama teman, pungkasnya.***


    Sumber : Pita

    Editor : Adimaki


    Komentar

    Tampilkan

    Terkini

    Pendidikan

    +
    close
    close