-->
  • Jelajahi

    Copyright © Harian Wangon | Pelopor Media di Banyumas Barat
    Best Viral Premium Blogger Templates

    ads

    Menu Bawah

    MWC NU Kecamatan Wangon Gelar Acara Mujahadah Peringatan 'Asyura 1445 Hijriyah dan Rapat Koordinasi

    Kang Agus
    Minggu, 30 Juli 2023, 10.08.00 WIB Last Updated 2023-07-30T03:10:04Z

    MWC NU Kecamatan Wangon Gelar Acara Mujahadah Peringatan 'Asyura dan Rapat Koordinasi. Foto : Agus Triono
     HARIANWANGON – Dalam menyambut tahun baru hijriyah 1445 banyak umat muslim mengadakan acara yang bernuansa religi seperti pengajian, sholawat dan kegiatan memperingati hari ‘asyuro atau sepuluh muharam.

    Majelis Wakil Cabang Nahdlatul Ulama Kecamatan Wangon sendiri dalam menyambut dan memperingati tahun baru hijriyah mengadakan acara mujahadah dan rapat koordinasi yang bertempat di Makam Muassis atau Pendiri Pondok Pesantren Daarul Muttaqiin Klapagading Wangon, Sabtu (29/07/2023).
    Rapat koordinasi
    Acara dihadiri oleh perwakilan masing-masing badan otonom Nahdlatul Ulama. Kegiatan diawali dengan mujahadah dan tahlil yang dipimpin oleh pengasuh pondok pesantren sekaligus Rois Syuriah MWC NU Wangon Kiai Mustholih Yahya.

    Selanjutnya adalah rapat anggota terkait program-program Nahdlatul Ulama khususnya di wilayah Wangon ke depan yang dipimpin oleh H. Edi Sungkowo selaku Ketua Tanfidziyah Nahdlatul Ulama.

    Acara selesai pukul 23.15 WIB yang ditutup dengan bacaan ummul kitab al-Fatihah oleh pembawa acara.
    Komentar

    Tampilkan

    Terkini

    Pendidikan

    +
    close
    close