-->
  • Jelajahi

    Copyright © Harian Wangon | Pelopor Media di Banyumas Barat
    Best Viral Premium Blogger Templates

    ads

    Menu Bawah

    Tren AKJ menjalar Kalangan Remaja dan Pemuda!!!

    Ali Sobirin
    Rabu, 21 Juni 2023, 18.03.00 WIB Last Updated 2023-06-21T11:03:42Z

    AKJ Sudah Buka Mulai Pukul 17.00 WIB Hingga 23.00 WIB. Foto Tim Harian Wangon


    HARIANWANGON - Angkringan Kopi Joss kini menjadi tren bagi kalangan remaja dan pemuda di Wangon, pasalnya kini telah berdiri AKJ 1&2 (Angkringan Kopi Joss) yang berada di Ranjingan dan Panggang Kecamatan Wangon Kabupaten Banyumas.

    Sore ini rabu, 21 Juni 2023 kedai /tempat jualan AKJ 1&2 sudah dibuka pukul 17.00 WIB, dengan minuman khas AKJ yaitu Kopi Joss siap dinikmati para pecinta kopi di Wangon dan sekitar.

    Kepada tim Harian Wangon penjaga AKJ1 (Farhan) menyampaikan jika dirinya sekarang telah menyiapkan minuman khas AKJ: "jahe susu dan Kopi Joss nya, mumpung masih sore saya rebusin dulu air putihnya buat pelanggan yang akan membeli Kopi Joss, setelah ini tinggal meracik minuman jahe susunya", terang Farhan.


    AKJ1 Yang Beralamatkan di Ranjingan Desa Klapagading Kulon, Kecamatan Wangon. Foto: Tim Harian Wangon


    " Pasalnya minuman yang kita sajikan di AKJ terutama jahe susu itu perlu kita tambah rempah-rempah dulu biar makin mantap rasanya", tambahnya.

    "Selain hanya sekedar buat meredakan tenggorokan yang kering jahe susu AKJ juga berfungsi untuk meningkatkan stamina dan membuat badan kita makin gerrr!!!", Lanjut Farhan.



    AKJ2 Yang Beralamatkan di Panggang, Wangon. Foto: Tim Harian Wangon


    AKJ biasa kami buka sampai pukul 23.00 WIB jika sudah tdak ada pelanggan kadang juga bisa sampai malam banget jika masih ramai pelanggan, pugkasnya.***
    Komentar

    Tampilkan

    Terkini

    Pendidikan

    +
    close
    close